Sinar Baru di SDIT Al-Hamidiyah: Denandra Miko Kurniawan Ketua Student Council yang Berprestasi

Senin, 12 Agustus 2024 Oleh Irma Rahmawati | 1,227 views

Img

SDIT Al-Hamidiyah berbangga hati karena memiliki Ketua Student Council (SC) pertama tahun ajaran 2024/2025 yang terpilih melalui proses pemilihan yang demokratis oleh seluruh murid. Denandra Miko Kurniawan adalah murid yang memiliki jiwa kepemimpinan dan semangat yang luar biasa. Miko, panggilan akrabnya, lahir di  Depok, 29 September 2012. Dia merupakan anak ke tiga dari tiga bersaudara. Miko memiliki ketertarikan pada olahraga menembak. Kegemaran ini membuatnya menyukai film “Top Gun” dan pelajaran PJOK.

Miko mengungkapkan bahwa ia merasa senang dan bangga bisa terpilih menjadi Ketua SC pertama di SDIT Al-Hamidiyah. Menurutnya kesempatan ini menjadi pengalaman luar biasa saat berada di sekolah. Oleh karena itu, ia mempersiapkan diri dengan baik sebelum pemilihan ketua SC. Ia belajar cara berorganisasi dan bersosialisasi melalui kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS). Selain itu, ia juga berdiskusi dengan guru untuk memperoleh ilmu kepemimpinan yang lebih banyak.

Dalam menjalankan amanahnya sebagai Ketua SC, Miko melaksanakan hal tersebut dengan penuh suka cita. Meskipun mengemban tanggung jawab yang besar, ia senantiasa mendengarkan arahan dari Pembina Students Council. Selain itu, ia juga bekerja sama dengan anggota SC lainnya sehingga amanah yang diberikan dapat dilakukan dengan baik.

Sri Handayani, ibunda dari ananda Miko, ketika ditanyakan pendapatnya mengenai Miko yang menjadi Ketua SC, menyampaikan bahwa beliau sebagai orang tua sangat mendukung dan mendorong Miko aktif di organisasi sekolah. Beliau berharap ananda mampu membangun kompetensi individu, leadership, kemampuan berkomunikasi dan bersosialisasi, serta belajar bertanggung jawab terhadap amanah yang telah diberikan.


Selain berperan sebagai Ketua SC, Miko memiliki prestasi lain yang diraihnya di luar sekolah. Adapun prestasi yang diraihnya sesuai dengan hobinya yaitu menembak. Ia menjadi juara di kejuaran menembak tingkat nasional dengan 13 medali yang telah dikantonginya. Untuk meraih prestasi tersebut, ia berlatih menembak dengan giat. Hobi dan dukungan dari orang tua juga menjadi alasan ia berpretasi dalam olahraga menembak.  

Dengan prestasi yang dimilikinya, Miko berharap untuk terus menjadi orang yang lebih baik lagi di mana pun berada. Ia juga ingin terus menorehkan prestasi di olahraga menembak. Harapan yang sama ia utarakan untuk teman-teman. Tetaplah semangat dalam segala hal.

 

 

Penulis: Fitri Rahma Sari, S.Pd.

Postingan Terpopuler

#1
Level 2 SDIT Belajar Berbagai Profesi

Rabu, 29 April 2020 Oleh Administrator CMS | 3,097 views

#2
Meriahnya Tabligh Akbar Maulid Nabi Muhammad saw. di SDIT Al-Hamidiyah

Rabu, 11 Oktober 2023 Oleh Hana Qonita | 2,894 views

#3
Pelatihan Persiapan Masa Pubertas

Selasa, 18 Mei 2021 Oleh Administrator CMS | 2,694 views

#4
Khataman Anak Didik SDIT Al-Hamidiyah

Sabtu, 23 Mei 2020 Oleh Administrator CMS | 2,444 views

#5
Mari Berbagi Kebaikan dan Kebahagiaan pada Anak Yatim

Senin, 30 September 2019 Oleh Administrator CMS | 2,386 views

Archive

1
Ramadan Penuh Cinta: SDIT Al-Hamidiyah Ajarkan Arti Kepedulian Sejak Dini

Jumat, 21 Maret 2025 Oleh Irma Rahmawati | 352 views

2
Semalam Ramadan di Sekolah: Merajut Kebersamaan Meraih Kebahagiaan

Jumat, 21 Maret 2025 Oleh Irma Rahmawati | 342 views

3
Isra Mikraj dan Tarhib Ramadan 1446 H: Momen Meningkatkan Iman dan Ilmu

Kamis, 06 Maret 2025 Oleh Hana Qonita | 723 views

4
From "Hello" to "Bon Appétit": Our English & Culinary Adventure at Mulligan

Rabu, 05 Maret 2025 Oleh Hana Qonita | 726 views

1
Eksplorasi Pembelajaran Menarik di Exhibition Corner SDIT Al-Hamidiyah

Jumat, 29 November 2024 Oleh Hana Qonita | 922 views

2
Pentas Seni Murid SDIT Al-Hamidiyah: Kreativitas Tanpa Batas di Era Digital

Jumat, 22 November 2024 Oleh Hana Qonita | 920 views

3
Entrepreneur Days: Melatih dan Mengembangkan Jiwa Wirausaha Sejak Dini

Selasa, 19 November 2024 Oleh Hana Qonita | 953 views

4
ANBK 2024: Upaya Perbaikan Mutu Pendidikan SDIT Al-Hamidiyah Secara Berkelanjutan

Jumat, 15 November 2024 Oleh Hana Qonita | 1,005 views

1
Perayaan Kebanggaan: Kemeriahan Graduation Angkatan XVI SDIT Al-Hamidiyah

Jumat, 12 Juli 2024 Oleh Hana Qonita | 1,039 views

1
Rangkaian Kegiatan Haul K.H. Achmad Sjaichu Ke-29: Wujud Khidmat kepada Guru

Rabu, 28 Februari 2024 Oleh Hana Qonita | 1,073 views

2
Rangkaian Kegiatan Haul K.H. Achmad Sjaichu Ke-29: Wujud Khidmat kepada Guru

Rabu, 28 Februari 2024 Oleh Hana Qonita | 96 views

3
Seru dan Edukatif: Pengalaman Menyenangkan Murid kelas 3 di Godongijo

Jumat, 23 Februari 2024 Oleh Hana Qonita | 1,203 views

5
Diseminasi Pelatihan Literasi dan Numerasi; Warna Baru bagi Guru SDIT Al-Hamidiyah

Jumat, 16 Februari 2024 Oleh Hana Qonita | 1,508 views

1
enrollment

Selasa, 30 Januari 2024 Oleh Administrator CMS | 1,180 views

2
Self-Development Guru SDIT Al-Hamidiyah Melalui Pelatihan Montessori

Kamis, 04 Januari 2024 Oleh Hana Qonita | 1,420 views

1
SDIT AL-HAMIDIYAH BERLITERASI

Selasa, 31 Oktober 2023 Oleh Irma Rahmawati | 1,139 views

2
Inovasi di Era Digital, SDIT Al-Hamidiyah Menggunakan Sistem Computer Based Test (CBT)

Rabu, 25 Oktober 2023 Oleh Irma Rahmawati | 1,943 views

3
Meriahnya Tabligh Akbar Maulid Nabi Muhammad saw. di SDIT Al-Hamidiyah

Rabu, 11 Oktober 2023 Oleh Hana Qonita | 2,894 views

1
Asyiknya Bereksperimen Sains Bersama Erlangga dan Einstein Science Project!

Senin, 21 Agustus 2023 Oleh Irma Rahmawati | 1,465 views

1
Momen Haru dan Membanggakan Graduation SDIT Al-Hamidiyah

Senin, 26 Juni 2023 Oleh Irma Rahmawati | 1,558 views

2
Semarak Kegiatan Gelar Karya P5 SDIT Al-Hamidiyah

Selasa, 13 Juni 2023 Oleh Irma Rahmawati | 1,468 views

1
SDIT Al-Hamidiyah Menggelar Kegiatan Peduli Sesama Selama Bulan Ramadan 1444 H

Senin, 17 April 2023 Oleh Irma Rahmawati | 1,645 views

1
Peringatan HUT RI Ke-75 secara Daring

Minggu, 14 November 2021 Oleh SDIT | 1,863 views

2
Workshop Mendongeng Mudah Bersama Kak Yadi

Minggu, 14 November 2021 Oleh Administrator CMS | 2,112 views

1
Pelatihan Persiapan Masa Pubertas

Selasa, 18 Mei 2021 Oleh Administrator CMS | 2,694 views

1
Doctors Go to School

Jumat, 07 Agustus 2020 Oleh SDIT | 1,371 views

1
Khataman Anak Didik SDIT Al-Hamidiyah

Sabtu, 23 Mei 2020 Oleh Administrator CMS | 2,444 views

1
Level 2 SDIT Belajar Berbagai Profesi

Rabu, 29 April 2020 Oleh Administrator CMS | 3,097 views

1
Mari Berbagi Kebaikan dan Kebahagiaan pada Anak Yatim

Senin, 30 September 2019 Oleh Administrator CMS | 2,386 views

Hubungi Kami untuk Informasi Pendaftaran dan Harga

Img